oleh

Diduga Tidak Netral, PMD Ambil Alih Penatapan DPS Banjar Sari

“Selama ini panitia dan RT tidak mengacu pada aturan Perbup itu, makanya timbul sedikit kegaduhan tersebut, makanya kita tarik ambil alih ke Kabupaten,” ujarnya.

Pada kesempatan itu juga Firdaus menghimbau agar selurub perangkat desa, panitia pilkades, kecamatan dan Kabupaten menghimbau agar tetap menjaga netralitas selama proses pelaksanaan pemilihan kepala Desa serentak. “Netralitas tetap kita junjung tinggi, dan laksanakan proses Pilkades sesuai aturan,” tandasnya.

Pantauan dilapangan hingga sore ini proses verifikasi dan penelitian DPS Desa Banjar Sari masih berlangsung, Panitia Pilkades Desa Banjar Sari beserta RT diawasi oleh Dinas PMD, Kapolsek Semidang Aji IPTU Wahyudim dan Danramik Semidang Aji Kapten Inf Tanjung memverifikasi satu persatu setiap nama masyarakat untuk dimasukan dalam DPS. (HRS)

Baca Juga :  Pantas Saja AA Nempel Terus dari Pj ke Pj Bupati, Ternyata! SPPD-nya Setengah Miliar Lebih