oleh

KPU OKU Ajukan 3 Rancangan Dapil, Bakal Ada Pertarungan Seru di Dapil Lubuk Batang Hingga Peninjauan

Dapil 3, Kecamatan Baturaja Barat, Lubuk Batang dan Lubuk Raja 10 kursi. Sedangkan Dapil 4 Kecamatan Peninjauan, Sinar Peninjauan dan Kedaton Peninjauan Raya 6 kuris.

” Nah untuk rancangan Dapil yang kedua, ada 5 Dapil. Dapil 1 tetap Kecamatan Baturaka Timur 10 kursi. Dapil 2 yang tadinya 6 kecamatan dibagi dua, dimana Sosoh Buay Rayap, Lengkiti dan Baturaja Barat masuk di Dapil 2 dengan merebutkan 7 kursi. Sedangkan Ulu Ogan, Muara Jaya, Pengandonan, Semidang Aji merebutkan 8 kursi dalam Dapil 3,” kata Naning.

Lebih lanjut Naning juga menambahkan, untuk Dapil 4 Kecamatan Peninjauan, Lubuk Batang, Kedaton Peninjauan Raya merebutkan 5 kursi, dan Dapil ke 5 Kecamatan Sinar Peninjauan dan Lubuk Raja memperebutkan 5 kursi.

Baca Juga :  Baju Dinas Bupati Rp800 Juta, Pansus III Heran; Au ah Gelap..

Secara garis besar tidak ada perbedaan pembagian Dapil, hanya saja akan ada persaingan ketat antara Dapil 4, dimana banyak amggota DPRD aktif berasal dari Dapil tersebut, yang artinya akan ada yang tersisih dari dari kursi DPRD OKU pada pemilu 2024 mendatang. (Piq / Joe)

Komentar