oleh

Semen Baturaja Ajak Masyarakat Jalan Sehat

Penyerahan estafet obor BUMN

“Jalan Sehat Bersama BUMN merupakan kesempatan bagi kami untuk memperkuat kolaborasi bersama masyarakat, sebagai bekal melanjutkan transformasi melalui pengembangan inovasi produk dan layanan. Bersama SIG, Semen Baturaja telah menjadi bagian dari pembangunan di Indonesia,” kata Suherman Yahya.

Pelaksanaan Jalan Sehat Bersama BUMN di Kota Baturaja ini ditandai dengan penyerahan “Estafet Obor BUMN” oleh Perwakilan Karyawan SMBR kepada PJ Bupati OKU, Teddy Meilwansyah lalu diserahkan kepada Direksi SMBR sebagai perwakilan BUMN yaitu Suherman Yahya dan Tubagus Muhammad Dharury.

Setelah flag-off yang dilakukan oleh PJ Bupati OKU, para peserta Jalan Sehat Bersama BUMN dengan rute Simpang 3 IGD RSUD, Simpang 4 Depag, Simpang 3 Kantor Pos, Simpang 903 Ramayana, Depan Rumah Kabupaten, Tugu Batu Pasar Atas, Gudang Garam, Simpang Empat Sumsel Babel Syariah dan kembali lagi ke Lapangan Taman Kota Baturaja.

Selain jalan sehat, acara juga turut dimeriahkan dengan hiburan musik dari artis setempat, senam zumba dan bazar UMKM.

Baca Juga :  Pantas Saja AA Nempel Terus dari Pj ke Pj Bupati, Ternyata! SPPD-nya Setengah Miliar Lebih

Komentar